Maintenance adalah segala kegiatan yang bertujuan untuk menjaga peralatan dalam kondisi terbaik. Proses maintenance meliputi pengetesan, pengukuran, penggantian, menyesuaian, dan perbaikan. Ada tiga jenis maintenance yang biasa dilakukan, yaitu:
– Corrective maintenance, maintenance jenis ini memiliki kegiatan identifikasi penyebab kerusakan, penggantian component yang rusak, mengatur kembali control, dsb. Corrective maintenance adalah aktivitas perbaikan peralatan yang beroperasi secara tidak normal
– Preventive maintenance, maintenance jenis ini memiliki tujuan mencegah terjadinya kerusakan peralatan selama operasi berlangsung. Maintenance peralatan dilakukan secara terjadwal sesuai dengan estimasi umur peralatan. Kegiatan preventif maintenance dibuat berdasarkan tasklist maintenance sesuai dengan tingkat kritikal peralatan tersebut.
– Predictive maintenance, maintenance jenis ini memiliki kemiripan dengan preventive maintenance namun tidak dijadwal secara teratur. Predictive maintenance mengantisipasi kegagalan suatu peralatan sebelum terjadi kerusakan total. Predictive maintenance menganalisa suatu kondisi peralatan dari trend perilaku peralatan. Trend ini dapat digunakan untuk memprediksi sampai kapan peralatan mampu beroperasi secara normal.
Sebenarnya ada juga jenis maintenance yang lain yaitu breakdown maintenance. Maintenance ini dilakukan ketika sudah terjadi kerusakan dan plant sudah stop. Breakdown maintenance ini sangat dihindari karena plant harus beroperasi 24 jam penuh dan dalam pengoperasian plant sudah ada target-target tertentu yang harus dipenuhi. Jika terjadi breakdown maka plant tidak beroperasi dan target tidak tercapai. Biasanya breakdown maintenance ini bersifat tidak terprediksi. Tiba-tiba saja shutdown tanpa terjadwal (unschedule shutdown).
Menurut teori maintenance, seharusnya perbandingan schedule shutdown dan unschedule shutdown adalah 80:20. Untuk mencapai itu harus dilakukan strategi maintenance yang baik sehingga target-target tercapai
eddy
September 29, 2012 at 6:20 am
pemasangan instalasi mesin cuci
Wijaya
November 23, 2012 at 8:05 am
Terimakasih Pak, Sangat membantu.. 🙂
ilhamsk
January 2, 2013 at 6:22 am
gak nyangka lagi nyari bahasan, ketemu blognya mas ardian godaddy ^_^
sukses terus mas
bagus
March 17, 2013 at 11:30 pm
Alhamdulillah:) terimakasih, artikelnya membantu menjawab pertanyaan di soal² saya 🙂 sgt bermanfaat!:)
Bhekty Crisviandi
March 24, 2013 at 5:56 pm
ada lagi selain ke 3 itu yaitu TPM (Total Productive Maintenance ) is plant improvment methodology which enables continues and rapid improvment of the manufacturing process through the use of employee involvement, employee empowerment, and close loop measurement of result.
Nakajima , TPM Development Program
adhy
February 10, 2014 at 3:10 pm
makasih bapak..:)
Iqb
March 24, 2014 at 9:38 pm
awesome pak 🙂 bermanfaat banget 🙂
slamet amel
November 16, 2014 at 12:55 am
terima kasi banyak pak,,,, karna sangat membantu,,……
ainurridha
March 17, 2016 at 6:09 pm
Makasih infonya!!:)…
rafly pando
August 11, 2016 at 4:58 pm
kurang lengkap pak, nggak berguna
Murim tobuto
December 23, 2016 at 1:34 am
Bebbebbe
moh.haid
April 9, 2017 at 11:06 am
Maksih atas info nya pak , saya bisa tau lebih banyak ilmu
Nouvanandha
April 24, 2017 at 7:56 am
Sekarang jadi tahu, trims bnget